Ini adalah Bagian-Bagian yang ada di Microsoft Office Word (2007)
Fungsinya:
1. Office Button : Untuk menampilkan menu menu New, Open, Save,
Save As, Print, Prepare, Send, Publish, Close, dan Options
2. Menu Bar : Menu yang menampilkan menu pulldown/turun. Menu
bar terdiri dari Home, Insert, Page Layout, References,
Mailings, Review, dan View
3. Print Preview : Untuk melihat tampilan dari dokumen yang akan dicetak
4. Icon/Toolbar : Untuk menampilkan dan menyembunyikan toolbar
5. Ruler : Untuk menampilkan dan menyembunyikan mistar/garis
pengatur lembar kerja
6. Title Bar : Untuk menampilkan judul dokumen yang telah diberi
nama
7. Minimize/Maximize : Untuk memperkecil / memperbesar jendela sehingga
membentuk ikon aktif pada taskbar
8. Restore Down : Untuk mengembalikan jendela kembali ke posisi dan
ukuran semula
9. Close : Untuk menutup jendela yang aktif atau mengakhiri
program aplikasi
10. Scrollbar Vertical : Untuk menggulung lembar kerja ke atas dan ke bawah
11. Scrollbar Horizontal : Untuk menggeser lembar kerja ke kanan dan ke kiri
12. Status Bar : Untuk memberikan informasi tentang program tersebut.
Contohnya untuk mengetahui berapa halaman yang
sudah dikerjakan dan berapa kata yang telah
digunakan
13. Language Bar : Untuk menjalankan fasilitas penerjemah bahasa
14. Zoom : Untuk menentukan tampilan lembar kerja pada layar
15. Print Layout : Untuk mengubah tampilan layar pengetikan ke bentuk
print preview
16. Full Screen Reading : Untuk menampilkan dokumen dalam satu layar penuh
17. Web Layout : Untuk mengubah tampilan layar dalam bentuk web view
18. Outline : Untuk mengubah tampilan layar dalam bentuk outline
view
19. Draft : Untuk memberikan tampilan yang berkelanjutan
(menggabungkan seluruh halaman seperti dalam satu
gulungan)
20. Kursor : Untuk menunjukkan apa yang disorot oleh mouse atau
scroll
Sekian Dan Terimakasih :)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar